Peralatan Pada Pusat Operasi Jaringan
Nah akhirnya kali ini ane bisa ngepost lagi di blog ini. anyway kali ini gua ditemenin dinginnya udara malam karena beberapa hari terakhir setiap sore sampe malem pasti ujan. nggak terlalu deres sih tetapi ya itu dingin bro. tapi jujur gua suka hawa yang kek gini daripada panas - panas di malem hari. kan nggak lucu -,
oke kembali ke leppi :D
postingan kali ini tentang kejuruan lagi nih. mumpung masih anget. tugas RBJ tadi pagi disekolah. isinya lumayanlah bisa buat referensi. semoga bermanfaat ^ :D
1 1. PC Server
PC Server merupakan komputer yang sangat cepat, mempunyai
memori yang besar, harddisk yang memiliki kapasitas besar, dengan kartu
jaringan yang cepat. Sistem operasi jaringan tersimpan disini, juga termasuk
didalam nya beberapa aplikasi dan data yang dibutuhkan untuk jaringan. Sebuah
server bertugas mengontrol komunikasi dan informasi diantara komponen dalam
suatu jaringan.
2 2. Router
Router merupakan perangkat keras jaringan komputer yang dapat
digunakan untuk menghubungkan beberapa jaringan yang sama atau berbeda. Router
adalah sebuah alat untuk mengirimkan paket data melalui jaringan atau internet
untuk dapat menuju tujuannya, proses tersebut dinamakan routing. Berfungsiuntuk
membagi atau mendistribusikan IP address, baik itu secara statis
ataupun DHCP atau Dynamic Host Configuration Procotol kepada semua
komputer yang terhubung ke router tersebut .
Berfungsi untuk Menghubungkan 2 buah jaringan LAN
yang sejenis. Dapat menghubungkan beberapa jaringan komputer ayang
terpisah. Bridge dapat berfungsi sebagai router pada jaringan komputer
yang lebih luas (Bridge Router).
4 4. Switch
Merupakan alat yang digunakan untuk menghubungkan beberapa
LAN yang terpisah serta menyediakan filter paket antar LAN. Switch adalh
peralatan multi port, masing-masing dapat mendukung satu workstation, jaringan
Ethernet atau jaringan Token Ring.
4 5. Hub
Hub adalah unsur paling penting dalam LAN. Hub merupakaan pusat
koneksi semua node pada jaringan. Semua peralatan jaringan dihubungkan satu
dengan yang lain melalui hub. Hub bertindak sebagai titik pengendali untuk
aktivitas sistem, pengelolaan data serta pengembangan jaringa. Hub adalah alat
yang menyediakan titik pusat hubungan untuk kabel dari worlstation , server dan
peralatan jaringan lainya.
6 6. Repeater
Repeater adalah alat yang dapat menguatkan (boost) isyarat
jaringan yang melintasinya. Repeater melakukan penguatan dengan cara
memperbaiki secara elektrik isyarat yang diterima yang terpisah atau menjadi
satu dengan konsentrator. Repeater digunakan apabila jarak tempuh isyarat yang
melalui kabel melebihi jarak tempuh standar kabel yang digunakan.
7 7. Converter
Berfungsi sebagai mengkorversi tegangan masukan searah konstan
menjadi tegangan keluaran searah yang bisa divariasikan berdasarkan perubahan
duty cycle pada rangkaian
control.
8 8. NIC ( Network Interface Card )
NIC atau kartu antar muka jaringan atau kartu jaringan
merupakan peraatan yang mungkin terjadinya hubungan antara jaringan dengan
komputer server. Kebanyakan NIC merupakan peralatan internal yang dipasangkan
pada slot ekspansi dalam komputer baik slot ekspansi ISA maupun slot ekspansi
PCI.
9 9. Kabel Jaringan
Berfungsi sebagai media penghubung sekaligus untuk membuat
suatu jaringan antar komputer, kabel ini dirancang khusus untuk dapat mentransmisikan
data penting dari komputer satu dengan komputer lainnya dalam satu jaringan.
10. Konektor
Berfungsi sebagai penghubung antara perangkat satu dengan
perangkat yang lainnya dan juga ada yang berbeda.
1 11. Gateway
Berfungsi untuk melakuka protocol converting, agar dua
arsitektur jaringan komputer yang berbeda dapat saling berkomunikasi.
1 12. Firewall
Berfungsi untuk sebagai pengontrol mengawasi arus paket
data yang mengalir di jaringan.
1 13. Modem
Berfungsi untuk komunikasi dua arah yang merubah sinyal
digital menjadi sinyal analog atau sebaliknya untuk mengirimkan pesan/data ke
alamat yang dituju.
14. Access Point ( AP )
WAP atau AP adalah peralatan yang berfungsi sebagai pusat
kominikasi data dalam jaringan WLAN (Wireless LAN). Dalam mode operasi yang
umum digunakan (Infrastrucrure mode), semua server wireless berkomunikasi
dengan workstation atau dengan server lain melalui WAP.
0 Response to "Peralatan Pada Pusat Operasi Jaringan "
Posting Komentar